Minggu, 12 Maret 2017

Dasar Gonzales.. Lagi-lagi Mejadi Pusat Perhatian Di Final Piala Presiden 2017


Arema FC menjadi juara Piala Presiden 2017 setelah menang 5-1 atas Pusamania Borneo FC (PBFC) Dalam laga final yang berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Minggu (12/3/2017) akhirnya Arema FC menjadi juara Piala Presiden 2017 setelah menang 5-1 atas Pusamania Borneo FC (PBFC). Lagi-lagi Cristian Gonzales menunjukkan kwalitasnya dengan mencetak hattrick dalam laga tersebut.

BACA JUGA

Gila..!!! Gara-gara KalahDi Piala Presiden PERSIB Langsung Berbenah.. Langkahnya Pun TakTanggung-tanggung...


Memprihatinkan...!!! Tim Bulutangkis Indonesia Berjatuhan Di All England 2017... Ini liputannya..


Di babak pertama AREMA sudah unggul 3-0 atas lawannya. Di babak kedua tambah gila lagi aksi pemain-pemain AREMA dengan menambah gol menjadi 5-0. Walau Pusamania Borneo FC sempat memperkecil gol dengan satul namun akhirnya perrtandingan dimenangkan oleh AREMA dengan sekor akhir 5-0.

Ini dia Cuplikan Videonya..



Tidak ada komentar:

Posting Komentar